Struktur Teks Deskripsi Yang Berisi Pernyataan Umum Dari Objek Yang Akan Dideskripsikan Oleh Penulis Adalah​

Pertanyaan : struktur teks deskripsi yang berisi pernyataan umum dari objek yang akan dideskripsikan oleh penulis adalah​

Jawaban :
Identifikasi atau gambaran umum
Identifikasi atau gambaran umum berisi nama objek, lokasi objek, sejarah lahirnya, serta gambaran umum tentang suatu objek yang dideskripsikan.Deskripsi bagian berisi perincian bagian objek tetapi diperinci berdasarkan tanggapan subjektif penulis. Deskripsi bagian dapat dikembangkan dengan cara-cara berdasarkan ruang, objek, proses sesuatu berlangsung, dan pemfokuskan.Penutup berisi simpulan atau kesan penulis terhadap objek yang dideskripsikan.semoga membantu maaf kalau salah D:

Originally posted 2023-01-07 22:32:17.